Eksekusi Mati di Indonesia 8 Terpidana Mati Yang Menghebohkan

 on Rabu, 29 April 2015  

Eksekusi Mati di Indonesia - Dalam Era Jokowi kali Ini, Dengan hebohnya Para narapidana kasus narkoba yang Di Eksekusi mati, Sebanyak 8 terpidana mati kasus narkoba menghembuskan nafas terakhirnya di depan regu tembak Brimob Polda Jawa Tengah dini hari tadi. Mereka dibawa ke sejumlah tempat untuk disemayamkan dan dimakamkan.

8 Mobil ambulans yang masing-masing membawa 1 jenazah terpidana mati kasus narkoba keluar dari Dermaga Wijayapura, Cilacap, Jawa Tengah, usai eksekusi mati di Nusakambangan.
Eksekusi Mati di Indonesia 8 Terpidana Mati Yang Menghebohkan
"Sejak eksekusi yang pertama, kedua, dan selanjutnya semoga tidak tejadi, bagi saya semua proses ini, maaf, mencederai sila kedua Pancasila," ucap Suharyo di RS St Carolus Jakarta Pusat, Rabu malam.

Sekjen PBB, Ban Ki Moon, telah berbicara menentang eksekusi delapan narapidana narkoba di Indonesia. Ban mengatakan hukuman mati tidak lagi 'memiliki tempat' di abad ke-21. Ban pun mengutuk eksekusi mati yang telah dilakukan Indonesia pada Rabu (29/4).

Situs The Australian menyebut, pemerintahan PM Abbott kemungkinan 'membalas' keputusan Indonesia dengan cara menarik duta besarnya, Paul Grigson, dari Indonesia.

Sementara, seperti dikutip dari ABC News, Rabu dini hari, Pemerintah Federal Australia masih menimbang langkah apa yang akan dilakukan terhadap Indonesia.
Eksekusi Mati di Indonesia 8 Terpidana Mati Yang Menghebohkan 4.5 5 ZZZ Rabu, 29 April 2015 Eksekusi Mati di Indonesia - Dalam Era Jokowi kali Ini, Dengan hebohnya Para narapidana kasus narkoba yang Di Eksekusi mati, Sebanyak 8 ter...

RECENT POST :